kembali ke topik awal . Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tentang cara memaksimalkan akun facebook yang telah menjadi jejaring sosial no satu terutama di indonesia . Bahkan tak jarang saya menemukan anak kelas tiga sekolah dasar sudah punya akun facebook ini . Padahal secara hukum facebook bahwa hanya anak di atas lima belas tahun lebih yang boleh memiliki akun facebook ini. Tapi ya tidak apalah , toh zaman modern ini.
berikut ada beberapa kiat memaksimalkan facebook .
Facebook
facebook bukanlah hal yang asing lagi . Hampir di setiap saat pernah dengar kata itu , terlebih untuk sekolah menengah ke atas . Nah , adapun cara memaksimalkan facebook kali seperti berikut ini caranya
1. GRUP
grup di Facebook di artikan sebagai suatu komunitas pemilik Facebook mengenai suatu hal . Biasanya grup ini di buat untuk tujuan tertentu , baik untuk perantara bersamanya teman lama ataupun lainnya.
adapun memaksimalkan Facebook dari grup adalah kita mengikuti dan bergabung ke salah satu grup yang kita sukai , baik itu grup pelajar maupun grup mencari kenalan dan teman.
2 . Fanspage
fanspage adalah halaman penggemar yang di mana untuk mendapatkan kabar berita (status) dari halaman ini kita haruslah menyukai terlebih dahulu halaman ini.
salah satu trik untuk membuat Facebook bermanfaat adalah dengan kita menyukai halaman halaman yang penting jika ada yang sering update.
misalnya saja halaman situs pelajar , belajar bahasa indonesia , dan puisi terbaru. Tidak hanya itu saja , masih banyak terdapat halaman penggemar yang menyediakan banyak pengetahuan.
3. Ikuti teman
ikuti (follow) teman Facebook yang sering berbagi dan update seputar ilmu pengetahuan . Ini tentunya bermanfaat untuk pengetahuan kita sendiri , lumayan kan ?
bisa Facebookkan juga sambil dapat pengetahuan , terlebih kita mampu berteman baik dengannya. Bahkan dalam islam dalam sebuah ayat quran di jelaskan bahwa kita di anjurkan bergaul dengan orang orang yang benar .
4. Bagikan
fitur terbaru di tahun 2013 dari Facebook adalah adanya fitur bagikan di status , jadi kita bisa membagikan sesuatu yang bermanfaat kepada teman kita di Facebook . Tapi yang lebih baik adalah , jejaring sosial seperti Facebook terdapat fitur bagikan untuk situs dan juga lainnya . Jika kita on di PC , mungkin tak perlu begitu penting fitur ini karena telah ada fitur COPAS (copy paste). Tapi alangkah lebih baik jika kita menggunakan fitur ini untuk berbagi lagi di internet , kita lebih baik mencantumkan alamat sumber asli . Selain untuk referensi juga menyertakan alamat ini adalah untuk mencek kebenaran tulisan yang di bagikan tersebut.
banyak di antara kita tak menyadari hal hal yang penting di atas untuk di manfaatkan , terlebih di zaman yang modern ini kita haruslah mampu memanfaatkan .
memanfaatkan di sini bukan berarti ada hal baru yang canggih kita manfaatkan untuk membelinya , tapi memanfaatkan di sini adalah untuk membuat sesuatu yang ada itu lebih berarti.
ConversionConversion EmoticonEmoticon